Keluarga BaruKu, d’Traveler

Keluarga BaruKu, d’Traveler

25-27 November 2016, Yogyakarta.

Keluarga itu gak harus sedarah  , keluarga itu tidak harus 1(satu) bapak ataupun 1(satu) ibu . Teman yang baik, menyenangkan dan bisa membawa kebahagian aja itu sudah bisa disebut keluarga. Yupz saya mendapatkan keluarga baru diacara Piknik Goes To Yogyakarta  kemaren. Acara keren ini memperingati Anniversary D’traveler yang mana dibawah naungan Detik Travel dan detikcom .

Bersama D’traveler di Tebing Breksi, Yogyakarta

Read more